Sabtu, 10 Oktober 2015

Metamorfosa







Sebelum menutup hari, ingin melihat ke belakang perjalanan Kubikel Romance dari segi tampilan. Empat tahun lebih saya ngeblog sebagai blogger buku, dulu di posterous, kemudian pindah ke wordpress dan kemudian memilih blogspot sebagai rumah terakhir. Kurang lebih dua tahun saya menghuni 'rumah' ini, memulai semua dari awal lagi, membangun setahap demi setahap agar nyaman buat saya pribadi. Semua tampilan sangat berkesan, memiliki cerita tersendiri, membuat saya belajar dan mengenal secara otodidak tentang html dan seluk beluknya. Sejak awal saya ngeblog, impian saya selain menghadirkan tulisan yang berkualitas adalah rumah saya bukan hanya nyaman bagi diri pribadi namun juga bagi pembaca. Semoga dengan wajah yang baru ini, menjadi langkah baru lagi bagi Kubikel Romance, lebih dewasa dalam tulisan, lebih dewasa dalam tampilan.


15 komentar:

  1. suliis, templatenya cuteee. cakep banget. :D

    BalasHapus
    Balasan
    1. Terimakasih, Ila, semoga tambah betah ya ke sini :)

      Hapus
  2. Cantik tampilan barunya :)

    Lebih dewasa, trus lebih simple juga. Keep blogging :)

    BalasHapus
  3. Congrats ya, Lis. Kece badailah tampilannya. ^^b

    BalasHapus
    Balasan
    1. Terimakasih, kang, tampilan blogmu juga kece badai :D

      Hapus
  4. bagusss mbak Sulis. Pasti jadi bikin tambah semangat ngeblog, kan? :)

    BalasHapus
    Balasan
    1. Iyaaaa, semoga semakin produktif lagi, targetku setiap hari posting =))

      Hapus
  5. Waah tampilan barunya bagus banget Mbak Sulis, simple dan manis :)

    BalasHapus
  6. Tampilan barunya keren ^^ Berkelas dan sederhana, keliatan dewasa juga ^^ suka deh~

    BalasHapus
  7. replica bags hong kong replica hermes i8r23d3f79 replica bags new york replica goyard bags official website z7q01e8a44 replica bags nancy sites s4g05v6t37 bags replica gucci 7a replica bags wholesale

    BalasHapus

Silahkan berkomentar, jejakmu sangat berarti untukku :*

Rekomendasi Bulan Ini

Buku Remaja yang Boleh Dibaca Siapa Saja | Rekomendasi Teenlit & Young Adult

K urang lebih dua tahun yang lalu saya pernah membahas tentang genre Young Adult dan berjanji akan memberikan rekomendasi buku yang as...