Selasa, 06 Maret 2012

Bacaan Bulan Januari - Februari 2012

Hei hei, i'm back :D. Agak telat sebenarnya mau posting ini tapi karna sebelumnya tiap bulan saya mendata buku apa aja yang sudah dibaca jadi lebih baik terlambat daripada tidak sama sekali, hehe. Target baca saya di tahun ini adalah 100 buku dengan review lengkap, yub, dalam artian buku yang saya baca HARUS ada reviewnya. Bulan Januari alhamdulillah target tercapai, untuk bulan Februari? Agak tersendat-sendat, maklum setelah bekerja saya benar-benar kekurangan waktu. Untuk waktu baca oke, saya sudah bisa mengaturnya, untuk menulis review yang agak susah karena kalau membuat review saya butuh waktu yang lama, minim 2-3 jam, di tambah sekarang saya jarang onlen via pc jadi yah harap maklum buat penggemar blog ini maupun http://kubikelromance.blogspot.com #sokbeken, hehehe. Well, nggak usah banyak pembukaan langsung saja data buku yang saya baca dua bulan terakhir ini:

Januari 2012
  1. Perhaps You
  2. Kisah-Kisah Tengah Malam
  3. Pilot's Woman
  4. Kau
  5. Ten Things I Love About You
  6. Oppa & I
  7. Mockingjay
  8. Windflower
  9. Cerita Sahabat
  10. Delirium
  11. Clara's Medal
  12. Memilikimu
  13. Marrying AIDS
  14. Dunsa
  15. Alice Miranda
  16. The Secret
  17. Little Bee
  18. The Magician
  19. The Sorceress
  20. Fantasy Fiesta 2011

Februari 2012
  1. Fate
  2. The Nocromancer
  3. The Warlock
  4. If You Dare
  5. If You Desire
  6. If You Deceive
  7. Anak Lelaki Berpiama Garis-Garis by John Boyne
  8. Layang-Layang Biru by Meliana K. Tansri
  9. Believe by Mora Quatro
  10. Jump by Moemoe Rizal
  11. A Tale Dare and Grim by Adam Gidwitz
  12. Sunshine Becomes You by Illana Tan
  13. Unforgettable by Winna Effendi
  14. My Princess
  15. One Dance With a Duke by Tessa Dare
Total ada 35 buku yang saya baca selama dua bulan, semoga target saya terpenuhi. Buat penggemar blog bukuku ini sabar ya kalau agak jarang posting nya :D

1 komentar:

Silahkan berkomentar, jejakmu sangat berarti untukku :*

Rekomendasi Bulan Ini

Buku Remaja yang Boleh Dibaca Siapa Saja | Rekomendasi Teenlit & Young Adult

K urang lebih dua tahun yang lalu saya pernah membahas tentang genre Young Adult dan berjanji akan memberikan rekomendasi buku yang as...